Kitab Warisan Lengkap


1.5 oleh TuriPutihStudio
Mar 20, 2020 Versi lama

Tentang Kitab Warisan Lengkap

Fiqih Harta Warisan dengan Pembagian yang benar dalam kajian Ilmu Agama

Harta Warisan Adalah : harta yang ditinggalkan oleh seseorang yang telah meniggal secara mutlak. Artinya kepemilikan yang dimiliki oleh si mati saja, tidak dicampur-campur dengan yang lain (sering disebut gono-gini) secara keseluruhan, apa-apa saja yang di miliki secara sah, itulah yang dibagikan sebagai Harta Warisan

Ahli Waris adalah seseorang yang karena sebab (keturunan, perkawinan/perbudakan) berhak mendapatkan Bagian dari Harta Pusaka orang yang meninggal dunia

Dengan mempelajari Hukum Kewarisan Islam maka bagi ummat Muslim, akan dapat menunaikan hak-hak yang berkenaan dengan harta warisan setelah ditinggalkan oleh Muwarris (pewaris), dan disampaikan kepada Ahli Waris yang berhak untuk menerimanya.

+ Versi Updet

+ Pengembangan aplikasi

+ Penambahan materi guna menambah ilmu dan pengetahuan diantaranya :

+ Doa-doa Islam

+ Tausiyah Islam

+ Amalan Sunnah Rosul

+ Hidup Sehat Ala Rasulullah

+ Hikmah Kehidupan

+ Kumpulan Tausiyah

+ Kumpulan Kitab Islam

Semoga aplikasi ini dapat bermanfaat

Jika ada masukan dan saran mohon kirmkan lewat Email kami di; suportturiputih@gmail.com

Apa yang baru dalam versi terbaru 1.5

Last updated on Mar 23, 2020
+ Perbaikan Kesalahan
+ Pengembangan Aplikasi

Informasi APL tambahan

Versi Terbaru

1.5

Diunggah oleh

Arsh Malik

Perlu Android versi

Android 2.3.2+

Laporkan

Tandai sebagai hal yang tak patut

Tampilkan Selengkapnya

Use APKPure App

Get Kitab Warisan Lengkap old version APK for Android

Unduh

Use APKPure App

Get Kitab Warisan Lengkap old version APK for Android

Unduh

Kitab Warisan Lengkap Alternatif

Mendapatkan lebih banyak dari TuriPutihStudio

Menemukan