Buku amalan Istighosah dan berisi Fadhilah Lengkap Nahdlatul Ulama & Darul Ulum
Istighotsah dan Fadhilah adalah aplikasi yang membantu memohon kepada Allah dimanapun kapanpun. Amalan Ahlussunnah wal jama'ah, Nahdlatul Ulama ( NU ) dan Santri Khususnya Darul Ulum
Aplikasi ini diambil dari buku "tuntunan amalan ISTIGHOSAH" yang merupakan versi terjemahan dari kitab "Al-Istighatsah bi Hadrati Rabb al-Bariyyah" karya KH Romli Tamim PP Darul Ulum ( PP DU ) Jombang.
isi dari aplikasi ini adalah
- Tawasul
- Istighotsah
- Fadhilah Istighosah
- Surat Yasin
- Yasin Fadhilah
Aplikasi juga bisa dibuat mode malam/gelap, sehingga memudahkan membaca saat dibutuhkan.
harapannya semoga aplikasi ini bermanfaat bagi kita semua.
masukan kritik dan saran selalu kami tunggu demi kebaikan.