Semua koleksi buku & kitab tentang syiah
Alhamdulillah, akhirnya koleksi buku & kitab tentang syiah ini dapat dibagikan.
Terdiri dari 4 jenis:
1) Penulis syiah dengan konten yang berkaitan dengan syiah,
2) Penulis syiah dengan konten yang tidak berkaitan dengan syiah,
3) Penulis sunni dengan konten yang berkaitan dengan syiah,
4) Penulis sunni dengan konten yang tidak berkaitan dengan syiah.
Untuk jenis yang terkahir ini hanyalah bonus saja dengan jumlah yang sedikit. Tapi saya mohon maaf jika hal ini dirasa kurang berkenan, karena saking banyaknya e-book membuat saya tidak dapat menelitinya 1 per 1.